News Breaking
Live
wb_sunny

Breaking News

UNS Gelar Liga Voli Mahasiswa ke 4

UNS Gelar Liga Voli Mahasiswa ke 4

 UNS Gelar Liga Voli Mahasiswa ke 4


Ditulis oleh Eko Prasetyo (AlexaInfoterkini.com) foto : eko prasetyo.

SOLO - Universitas Sebelas Maret (UNS) menggelar Liga Voli Mahasiswa di Gelanggang Olah Raga (GOR) UNS Solo, Senin (21/11). Menurut Rektor UNS Prof Dr. Jamal Wiwoho, SH, liga ini untuk yang ke empat kali setelah sempat berhenti lantaran pandemi covid-19 selama sekitar dua tahun memperebutkan piala bergilir Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset Teknologi dan piala tetap Rektor UNS.


"Liga Voli Mahasiswa tahun 2022 ini berlangsung 21 - 25 Nopember 2022,  diikuti oleh 15 perguruan tinggi  yang ada di Jawa Tengah, Jawa Timur dan DIY, Hadiahnya total Rp. 22 juta," ujar Rektor UNS.

Kami berharap, kata Prof Jamal, pola-pola pembinaan khususnya bidang volly ball kedepan lebih baik. "Kita juga ingin membina komunikasi dengan peserta dari liga," ujarnya.


Menurut Prof Jamal, menurut agenda tahunan yang dilaksanakan Universitas Sebelas Maret. yang tiap tahun dilakukan. "Kita berharap pasca covid , meski belum tuntas kita mulai  membuka kegiatan diri," ungkapnya.  




 

 

Tags

Masukan Pesan

Silahkan masukan pesan melalui email kami.